Kini, Anda bisa mencoba untuk menjadi seorang freelance penulis artikel. Ya, sebagai seorang penulis artikel online memang tidak mudah. Sebab, Anda harus memiliki keahlian dalam merangkai kata hingga mudah dibaca oleh visitor.
Selain itu, Anda juga harus paham tentang bagaimana struktur penulisan artikel yang mudah dibaca oleh visitor. Oleh karena itu, ketahui apa saja syarat-syarat untuk menjadi seorang freelance di bidang penulisan artikel online.
Setelah itu, ketahui juga apa saja keuntungan yang bisa didapatkan oleh para freelancer di biang penulis artikel. Dengan begitu, Anda bisa tertarik untuk menjadi seorang penulis artikel online. Jadi, pahami syaratnya dan kemudian pelajari skill menulis artikel.
Syarat-Syarat untuk Menjadi Seorang Freelance Penulis Artikel
Perlu Anda ketahui bahwa menjadi seorang penulis artikel menjadi salah satu pekerjaan freelance yang cukup menjanjikan. Pasalnya, ada beberapa perusahaan besar yang memang membutuhkan seorang freelancer di bidang penulis artikel.
Untuk dapat menjadi seorang freelance penulis artikel, maka ada beberapa syarat yang perlu dipenuhi. Maka dari itu, ini dia beragam syarat untuk menjadi seorang penulis artikel online. Di antaranya adalah sebagai berikut ini:
1. Menguasai Diksi Kata
Syarat pertama, Anda harus menguasai diksi kata dalam perbendaharaan Bahasa Indonesia. Tujuannya agar para freelancer bisa menulis artikel parafrasa. Sebab, beberapa perusahaan membutuhkan artikel parafrasa dari tulisan sebelumnya.
2. Paham Ejaan yang Disempurnakan (EYD)
Syarat kedua, Anda juga harus menguasai ejaan yang disempurnakan (EYD). Pasalnya, pembaca dapat menangkap isi tulisan yang Anda produksi. Sehingga, Anda harus menulis dengan ejaan yang disempurnakan agar pembaca tidak bingung dengan isi tulisan dari artikel.
Syarat ketiga, Anda perlu mengetahui tentang deadline penulisan artikel. Artinya, Anda harus menyelesaikan tulisan artikel sesuai dengan tanggal yang ditentukan oleh klien. Sebab, perusahaan menilai kepatuhan seorang freelancer dengan deadline yang telah disepakati bersama.
4. Menguasai SEO
Syarat keempat, penulis juga dituntut untuk menguasai penulisan artikel SEO Friendly. Sehingga, artikel yang ditulis dapat dengan mudah untuk ditampilkan pada mesin pencarian Google. Jadi, Anda perlu mengetahui tentang konsep penulisan artikel SEO Friendly.
Keuntungan Menjadi Seorang Freelance Penulis Artikel
Sebagai seorang penulis artikel, tentu Anda bisa mendapatkan beragam keuntungan, baik dari segi materi maupun non materi. Bagi penulis pemula, Anda harus mengetahui terlebih dahulu apa saja keuntungan yang akan didapatkan.
Sesuai dengan perjanjian dengan klien, tentu penulis memiliki hak serta kewajiban yang harus dipenuhi. Jadi, Anda harus paham juga apa saja keuntungan yang bisa didapatkan dengan menjadi seorang penulis artikel online.
Keuntungan yang pertama, Anda akan mendapatkan benefit income setelah menyelesaikan tulisan artikel. Benefit income yang didapatkan bisa mencapai jutaan rupiah, sesuai dengan jumlah tulisan yang berhasil Anda selesaikan.
Semakin banyak tulisan yang freelance penulis selesaikan, maka semakin besar juga pendapatan yang diberikan oleh klien. Keuntungan yang kedua, Anda bisa mendapat pengalaman berharga di bidang penulisan artikel.
Jadi, Anda bisa memahami bagaimana struktur penulisan artikel SEO (Search Engine Optimization). Sebab, artikel SEO berguna untuk meningkatkan rangking website agar masuk ke top search Google secara organik.
Keuntungan yang ketiga, Anda bisa saling berkomunikasi dan bertukar pikiran dengan sesama freelancer di bidang penulis artikel. Sehingga, Anda bisa membangun interaksi dan komunikasi dengan sesama penulis artikel.
Penulis artikel adalah salah satu pekerjaan freelance yang cukup menjanjikan. Sebab, banyak perusahaan membutuhkan seorang penulis artikel online. Maka dari itu, ketahui syarat dan keuntungan menjadi seorang freelance penulis yang dibutuhkan oleh perusahaan.
Rekomendasi:
- Ingin Jadi Freelance Desain Grafis? Ini Tipsnya Jika Anda adalah orang-orang yang memiliki skill dalam mendesain, maka bekerja sebagai freelance desain grafis layak dipertimbangkan. Tapi sebelum Anda mulai mencoba, kami akan memberikan beberapa tipsnya. Dunia freelancing memang sangat menarik,…
- Kreatif dan Unik! Coba 10 Aplikasi Aksara Jawa Ini untuk… Hello Shobat IntipCuan, sudahkah kamu mencoba membuat karya seni budaya menggunakan aksara Jawa? Jika belum, kamu bisa mencoba menggunakan aplikasi aksara Jawa yang tersedia di smartphone-mu. Dalam artikel ini, kita…
- Tutorial Cara Jadi Freelancer Penulis Artikel, Anda Wajib… Beberapa orang memang belum mengetahui bagaimana cara jadi freelancer penulis artikel. Ya, menjadi seorang freelancer di bidang penulis artikel ini cukup mudah sekali. Hanya saja, Anda perlu mengetahui syarat menjadi…
- √ Cara Bekerja Di Upwork Bagi Freelancer Pemula Bayarannya mungkin tidak tinggi, dan Upwork mengambil bagiannya sebagai uang pajak, tetapi pasar ini bagus untuk terhubung dengan klien dan membangun portofolio Anda, dan mulai bekerja di Upwork. Apa itu…
- Situs Freelance Indonesia untuk Pemula yang Patut Anda Coba Pembahasan dari kami mengenai situs freelance Indonesia untuk pemula kali ini mungkin bisa menjadi salah satu referensi bagi Anda yang sedang mencari info pekerjaan untuk menambah pemasukan dan penghasilan Anda…
- Cara Daftar Bibit Tanpa Rekening Bank Intip Cuan - Cara daftar Bibit tanpa rekening bank pada umumnya tidak akan dapat dilakukan oleh siapapun, karena rekening bank adalah salah satu syarat yang wajib disiapkan sebelum anda daftar…
- 5 Rekomendasi Aplikasi Menulis Novel Dibayar Mahal Tahun… Banyak orang yang dapat menghasilkan uang hanya dari kegiatan penulis. Selain itu juga telah banyak novel yang dilirik produser untuk dijadikan sebuah film. Sekarang, kegiatan menulis itu mudah, karena telah…
- Pekerjaan Sampingan di Rumah yang Mudah Dijalankan Pekerjaan sampingan di rumah menjadi pilihan ibu-ibu untuk tetap dekat dengan anak atau anggota keluarga. Bekerja di rumah memang akan memberikan banyak sekali keuntungan untuk para ibu rumah tangga khususnya. Karena…
- Inilah Cara dan Syarat Buat Akun Google Baru yang Mudah Meski tampak sulit, cara buat akun Google baru di laptop pada dasarnya cukup sederhana dan cepat. Anda bisa mengikuti langkah-langkah yang akan diulas di artikel ini dengan mudah untuk bisa mendapat…
- Jasa Freelance Akuntansi Siap Bantu Kelola Keuangan Anda Jasa freelance akuntansi bisa Anda manfaatkan untuk membantu mengelola keuangan bisnis atau usaha Anda agar bisa mendapatkan keuntungan maksimal. Penasaran dengan informasi lengkapnya? Simak saja pembahasannya di bawah ini. Salah satu jenis…
- Cara Top Up Brizzi Lewat Dana Intip Cuan - Cara Top Up Brizzi lewat Dana bisa dilakukan dengan langkah-langkah yang mudah untuk langsung dikerjakan, karena yang anda perlukan hanyalah aplikasi Brizzi serta aplikasi Dana saja, tidak…
- 7 Aplikasi Menulis Cerita yang Menghasilkan Uang, Lumayan… Saat ini dunia kepenulisan banyak dilirik oleh berbagai kalangan. Mulai dari emak-emak alias ibu rumah tangga, hingga mahasiswa. Ada banyak aplikasi menulis cerita yang menghasilkan uang dan bertebaran di dunia…
- Contoh Pekerjaan Freelance Online, Cocok Bagi Pemula Sejak era pandemi, semakin banyak orang-orang yang lebih mengenal tentang pekerjaan freelance online. Bahkan menurut badan statistic, pekerja lepas atau freelancer itu selalu meningkat sebesar 26% setiap tahunnya. Bagi yang…
- Perbedaan Freelance dan Part Time yang Wajib Anda Ketahui Apabila Anda sedang mencari informasi mengenai perbedaan freelance dan part time, mungkin pembahasan kami pada kesempatan kali ini bisa menjadi jawaban yang selama ini Anda cari-cari. Untuk itu pastikan Anda menyimak…
- Cara Mengirim Cerpen ke Kompas Cara mengirim Cerpen ke Kompas beserta tipsnya yang harus anda ketahui. Seperti yang dapat kita lihat di beberapa waktu yang lalu, Kompas sendiri telah mengadakan seminar via online khusus untuk…
- Aplikasi Robot Blast Penghasil Uang Intip Cuan - Terakhir kali kami mengulas aplikasi penghasil uang itu sekitar 1 mingguan yang lalu, saat ini kami akan masuk ke pembahasan itu kembali. Sesuai dengan request untuk Review…
- Cara Mencari Akun Facebook Dengan Nomor Hp Cara mencari akun Facebook dengan nomor Hp dapat dilakukan dengan mengikuti beberapa langkah yang kami berikan. Anda tidak memerlukan aplikasi tambahan ataupun platrfom pihak ketiga lainnya, yagnanda butuhkan hanyalah aplikasi…
- Aplikasi Baca Novel Gratis Intip Cuan - Bagi seorang yang memiliki hoby membaca novel, pastilah ia ingin membaca novel yang lebih terbaru, apalagi jika gratis. Dizaman yang serba online sekarang ini, membaca novel tidak…
- Aplikasi Novel Gratis: Temukan Kisah Seru Tanpa Perlu Bayar! Hello Shobat IntipCuan! Bagi kamu yang suka membaca novel, pasti sudah tidak asing dengan aplikasi novel gratis. Dengan aplikasi ini, kamu bisa menemukan berbagai macam cerita menarik dari penulis-penulis terbaik…
- Apakah Ez Money Terbukti Membayar Apakah Ez Money Terbukti Membayar para penggunanya? Di artikel kali ini anda akan temukan jawabannya. Karena kami telah melakukan review manual dan jujur untuk aplikasi Ez Money. Bagaimana kelanjutannya? Yuk…
- Mengenal Apa Itu Pekerjaan Freelance, Ini Dia Jawabannya Mungkin beberapa orang belum mengenal tentang apa itu pekerjaan freelance. Selain itu, beberapa orang juga mungkin ragu terkait berapa penghasilan bersih bulanan bagi seorang pekerja freelance. Meskipun tidak mendapatkan gaji…
- 7 Kerja Sampingan Online Tanpa Harus Mengeluarkan Modal Kerja sampingan online tanpa modal sekarang bisa Anda lakukan. Mungkin setelah bekerja dari tempat sekarang merasa kurang gajinya. Ingin ada penghasilan tambahan. Jika membuka usaha, modal belum ada. Jangan khawatir,…
- Freelance Itu Apa dan Skill Apa Saja yang Dibutuhkan Freelance itu apa adalah salah satu pertanyaan yang sering dilontarkan banyak orang yang belum mengetahui jenis pekerjaan yang satu ini. Freelance atau pekerja lepas adalah salah satu pekerjaan yang saat…
- Kerja Sampingan Dirumah untuk Ibu Rumah Tangga Kerja sampingan dirumah untuk ibu rumah tangga adalah peluang pekerjaan yang dapat dilakukan oleh para ibu di rumah. Pastinya hal ini dapat dilakukan bagi ibu yang aktif dan tidak ingin…
- Jangan Bingung Mengelola Kata Lagi! Gunakan Aplikasi… Hello Shobat IntipCuan, apakah kamu sering mengalami kesulitan dalam menulis? Apakah kamu perlu waktu lama untuk mencari kata yang tepat? Jangan khawatir, karena sekarang sudah banyak aplikasi pengelola kata yang…
- Apakah Jasaview.id Aman? Intip Cuan - Apakah jasaview.id aman untuk digunakan? Yuk simak penjelasannya berikut ini. Setiap konten kreator Youtube pasti ingin view di channel youtubenya banyak. berbagai carapun dilakukan, hingga menggunakan jasa…
- 18 Aplikasi Ibu Hamil yang Wajib Di-Download, Praktis dan… Hello Shobat IntipCuan, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang aplikasi ibu hamil. Bagi para ibu hamil, aplikasi ini bisa menjadi teman setia selama masa kehamilan. Dalam artikel…
- 5 Saran Kerja Sampingan di Rumah Tanpa Modal Anti Ribet Kerja sampingan di rumah tanpa modal merupakan kegiatan yang dicari-cari oleh banyak kalangan. Khususnya Anda yang menginginkan perbaikan finansial lebih baik atas tuntutan kebutuhan yang terus meningkat pada belakangan ini. Bekerja…
- Cara Mengganti Nama Fb Yang Sudah Permanen Intip Cuan - Beberapa pengguna Facebook mengalami masalah yang serupa, Bagaimana cara mengganti nama fb yang sudah permanen? Perlu kalian semua ketahui, hal itu tidak akan terjadi begitu saja, kalau…
- Cara Mengganti Background Video di Capcut Beberapa pengguna aplikasi capcut kebingunan, bagaimana cara mengganti background video di Capcut. Mungkin anda adalah salah satu penggunanya, kemudian anda ingin melakukan editting dengan cara menambah atau menghapus Background video…